Kamis, 13 Januari 2011

tips mading edisi Desember 2010

TIPS....

Rahasia Kebahagiaan adalah tidak menghindari kesulitan, dengan memanjat bukit bukan meluncurinya maka kaki seseorang akan tumbuh menjadi kuat.
CARA BELAJAR SEHAT
Halo semua......!
Sekartang waktunya saya akan bagi-bagi tips neh tentang bagaimana cara belajar yang sehat, tentunya kalian semua juga ingin kan menjadi orang yang pintar di sekolah ataupun di kampus. Nah sekarang simak ya tips dari saya.........

CARA BELAJAR SEHAT
1.   Motivasi
       Anda jangan merasa terbebani dengan kewajiban yang diberikan oleh Allah termasuk belajar
2.   Manfaatkan kehadiran di tempat belajar
   Anda harus menghadiri tempat belajar minimal 30% bahan pelajaran, InssyaAllah sudah di       serap
3.   Buat Program Belajar
Membaca buku, membuat ringkasan,mengerjakan PR, diskusi kelompok, membuat laporan mempersiapkan diri menghadapi ujian.
Beri porsi yang sama dalam setiap bidang studi
4.   Membaca
Biasakan membaca malam sebelum besok menerima pelajaran
5.   Mendengar dan mencatat
6.   Menjaga Konsentrasi
  a.  Keadaan jiwa
 b.  Mood
  c.  Kondisi fisik
 d.  Keadaan lingkungan belajar
7.   Disiplin dan komitmen
8.   Membuat Target
9.   Jangan pasif, jadilah pelajar yang pro aktif
10. Tawakal
11.  Berdoa

By Blog KRESKIT with No comments

0 komentar:

Posting Komentar